
Bismillahirrahmanirrahim…
Kenapa harus bismillah dulu?
Ya, karena
setiap perbuatan baik yang kita kerjakan jika dimulai dengan bismillah nilainya
adalah ibadah.
Girls, dalam
The Holy Qur’an di Surat Adz Dzariyat ayat 56 Allah berfirman;
Dan tidaklah Aku menciptakan jin dan manusia melainkan
untuk beribadah kepada-Ku
Jadi memang
benar kalau 24 jam yang kita lalui dalam setiap harinya, harus full ibadah.
Pasti kamu-kamu bertanya, kenapa sih...